Effect of CORE (Connecting, Organizing, Reflecting, Extending) Learning Models on Student’s Mathematical Connections Ability
Devya Permata Sari, M.Pd and Dr. Kadir, M.Pd
Department of Mathematics Education, Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta Indonesia
(E-mail: saripermata532@yahoo.com, kadir@uinjkt.ac.id)
Penelitian ini didasarkan pada kemampuan koneksi matematika siswa sekolah menengah atas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh model pembelajaran CORE terhadap kemampuan koneksi matematika. Penelitian ini dilakukan di SMAN 87 Jakarta Tahun Pelajaran 2013/2014.
Tinggalkan Balasan